⌚: 20 April 2022
📍: Gedung Gradhika Bhakti Praja
Pemerintah Kota Pasuruan dalam hal ini Dinas Sosial mengadakan Rapat Pembinaan Petugas Pemulasaran Jenazah (Modin) Tahun 2022 pada 20 April 2022 di Gedung Gradhika Bhakti Praja Kota Pasuruan. Rapat pembinaan ini dibuka secara langsung oleh Gus Ipul selaku Wali Kota Pasuruan. Gus Ipul berterima kasih kepada 300 Petugas Pemulasaran Jenazah (modin) atas jasa-jasanya kepada yang hadir di acara tersebut. Tidak hanya itu, dalam kesempatan ini Gus ipul juga mengupayakan agar jasa para mudin bisa dinaikkan.








