Penyerahan Simbolis Klaim Santunan BPJS Ketenagakerjaan

πŸ“…: 1 September 2022
πŸ“: Kecamatan Panggung & Kecamatan Bugul Kidul Kota Pasuruan
πŸ“·: van/msd/prokopim

Pemerintah Kota Pasuruan peduli terhadap sistem ketenagakerjaan di Kota Pasuruan. Dengan menggandeng BPJS Ketenagakerjaan, secara simbolis Wakil Wali Kota Pasuruan, Bapak Adi Wibowo, S.T.P., M.Si memberikan penyerahan bantuan secara tunai kepada dua keluarga penerima, yakni kepada anggota BPJS Ketenagakerjaan yang meninggal karena sakit dan meninggal akibat kecelakaan kerja.

Check Also

Pembahasan Rencana Penyelenggaraan Sekolah Rakyat KEMENSOS RI di Kota Pasuruan

πŸ“† : 14 April 2025πŸ“ : Ruang VVIP Bandara Soekarno Hatta